Cara Mendapatkan Uang dengan Apk Dana

Cara dapatkan Uang di Dana – Seperti yang kita ketahui bahwa aplikasi Dana merupakan sebuah aplikasi dompet digital yang dimana setiap para pengguna yang memakai aplikasi Dana ini bisa dengan mudah melakukan berbagai macam transaksi baik itu pembayaran atau pun transaksi pembelian

Dengan adanya aplikasi Dana ini bisa memudahkan orang orang yang ingin melakukan pengiriman uang meskipun belum memiliki rekening bank, karena pada saat anda mendaftarkan diri anda ke dalam aplikasi Dana ini anda hanya membutuhkan nomor telepon, dan juga alamat email

Selain itu juga supaya anda bisa menggunakan semua layanan yang terdapat di dalam aplikasi Dana ini anda harus upgrade akun Dana anda menjadi akun Dana Premium sehingga setelah anda upgrade akun Dana tersebut menjadi Premium maka semua layanan seperti transfer saldo dengan sesama pengguna Dana bisa anda gunakan sepenuhnya

Setelah anda melakukan upgrade juga anda akan mendapatkan banyak keuntungan yang  bisa anda dapatkan dari aplikasi Dana ini selain bisa melakukan pengiriman uang dengan sesama pengguna dari aplikasi Dana akan tetapi anda bisa melakukan pengiriman uang di luar aplikasi Dana seperti pengiriman ke rekening bank, dan E-Wallet lainya

Daftar Isi

Gunakan Dana Untuk Mendapatkan Cuan

Banner Agen Fahmi-PRO

Di artikel sebelumnya Fahmi-PRO telah membuatkan artikel tentang bagaimana cara untuk mendaftar di aplikasi Dana serta keuntungan yang bisa anda peroleh dengan menggunakan aplikasi Dana ini, untuk artikel sekarang ini Fahmi-PRO akan membahas tentang Cara dapatkan Uang tambahan Dengan Dana

Seperti yang tadi di jelaskan di atas bahwa untuk menggunakan aplikasi Dana ini anda harus mendaftarkan nomor telepon ada yang aktif ke dalam aplikasi Dana ini, setelah anda berhasil mendaftar anda sudah bisa menggunakan layanan yang terdapat di dalam aplikasi Dana seperti pembelian pulsa dan pembelian lainya

Namun jika anda ingin menggunakan aplikasi Dana ini sebagai alat untuk melakukan transaksi transfer atau pengiriman uang baik itu dengan sesama pengguna Dana, pengguna rekening bank ataupun dengan para pengguna dompet digital di luar dari aplikasi Dana, maka anda harus upgrade akun Dana anda menjadi Akun Dana Premium

Setelah anda melakukan upgrade akun Dana anda maka semua layanan seperti transaksi pembayaran dan juga pembelian bisa anda gunakan dengan menggunakan aplikasi Dana anda, kembali lagi ke pokok pembahasan tentang cara mendapatkan cuan tambahan dari aplikasi Dana ini maka anda bisa membaca artikel ini sampai selesai

1. Agen Penjual Pulsa dan Kuota

Cara Mendapatkan Uang Dengan Menggunakan Aplikasi Dana

Opsi yang pertama yaitu anda bisa menggunakan aplikasi Dana ini sebagai alat untuk melakukan penjualan pulsa dan kuota, jika sebelumnya anda menggunakan pembelian pulsa ini yang terdapat di dalam aplikasi Dana ini untuk kebutuhan pribadi anda sendiri maka kedepannya anda harus menggunakan layanan pulsa ini untuk penjualan pulsa

Di dalam ponsel yang anda gunakan tentunya akan sangat membutuhkan yang namanya pulsa atau kuota internet supaya ponsel anda bisa digunakan tanpa adanya pulsa dan kuota apalah jadinya ponsel pintar di jaman sekarang ini untuk itu pulsa dan kuota internet telah menjadi bahan pokok dalam kehidupan sehari hari

Sebelumnya mungkin anda telah mengetahui bahwa di dalam aplikasi Dana ini terdapat sebuah fitur yang bisa anda gunakan untuk melakukan pengisian pulsa dan kuota, namun sebelum anda menggunakan aplikasi Dana ini sebagai alat untuk melakukan penjualan pulsa dan kuota maka anda harus mengisi saldo terlebih dahulu di dalam aplikasi Dana anda

Setelah anda mengisi saldo di dalam aplikasi Dana tersebut barulah anda bisa menggunakan layanan pengisian atau penjualan pulsa tersebut kepada orang orang yang membutuhkan layanan pulsa anda, dengan demikian opsi yang pertama ini bisa anda gunakan untuk mendapatkan uang tambahan dengan menggunakan aplikasi dari Dana

2. Menjual Token Listrik

Cara Mendapatkan Uang Dengan Menggunakan Aplikasi Dana

Opsi berikutnya yang bisa anda gunakan supaya anda bisa mendapatkan cuan tambahan dari sebuah aplikasi Dana yaitu dengan cara menjual layanan pembelian token listrik, cara ini juga hampir sama seperti cara yang pertama yaitu pada opsi penjualan pulsa dan kuota internet

Bahan pokok yang pasti akan selalu di gunakan oleh semua orang yaitu energi listrik yang ada di dalam rumah selain itu juga penggunaan listrik ini menjadi suatu kewajiban yang sangat penting tanpa adanya listrik di rumah maka semua aktivitas akan terganggu, karena di jaman sekarang ini semua pekerjaan harus menggunakan energi listrik

Di dalam aplikasi Dana telah menyediakan layanan untuk melakukan pembelian token listrik baik itu untuk pengguna listrik prabayar ataupun pengguna listrik pascabayar dengan layanan tersebut anda bisa gunakan untuk mendapatkan cuan tambahan dengan cara menjual token listrik tersebut kepada orang orang

Cara melakukan penjualan token listrik tersebut yaitu anda harus mengisi saldo di dalam akun Dana anda sehingga pada saat ada orang yang ingin melakukan pembelian token listrik tersebut anda sudah siap melayani tanpa harus repot repot lagi melakukan pengisian saldo dahulu, gimana sangat mudah bukan?

3. Pembayaran Internet dan Tv

Seperti yang anda ketahui penggunaan internet sudah menjadi makanan sehari hari di tambah lagi dengan siaran untuk menonton televisi yang memerlukan akses berbayar untuk itu opsi yang ketiga ini bisa anda gunakan sebagai alat untuk mendapatkan cuan tambahan

Jika pekerjaan anda membutuhkan koneksi internet maka kebutuhan interpun harus dipenuhi jika tidak  maka anda akan kehilangan semua pekerjaan anda selain itu juga dengan adanya koneksi internet anda akan lebih leluasa dalam menjalankan aktivitas browsing anda

Begitupun dengan akses tv yang berbayar, jika anda penggemar olah raga seperti sepak bola maka anda akan membutuhkan akses berbayar untuk menonton pertandingan olah rada tersebut karena tanpa berbayar anda tidak akan bisa menonton pertandingan tersebut

Dengan kasus seperti itu maka opsi ini bisa anda gunakan untuk mendapatkan uang saku tabahan meskipun hanya dengan menggunakan satu aplikasi saja, di samping itu juga fungsi dari aplikasi Dana ini bisa meng akses beberapa layanan dan semua layanan tersebut bisa anda gunakan meskipun hanya dengan menggunakan ponsel saja

Adapun layanan pembayaran Internet dan Tv Kabel yang bisa anda gunakan dengan aplikasi Dana yaitu meliputi pembayaran :

  • Balifiber
  • Biznet Home
  • CBN
  • First Media
  • GIG by Indosat
  • GlobalXreme
  • IndiHome Speedy
  • MNC Play
  • MNC Vision
  • MyRepublic
  • Nex Parabola
  • SrtoomNet
  • TransVision
  • XL Home
  • Yes TV

Itulah beberapa layanan pembayaran yang bisa anda gunakan dengan menggunakan aplikasi dari dompet digital (E-Wallet) Dana

Penutup dan Kesimpulan

Selain dari ketiga opsi di atas sebenarnya masih banyak opsi yang bisa anda gunakan untuk mendapatkan uang tambahan dari sebuah layanan yang terdapat di dalam aplikasi dompet digital Dana, dengan demikian bisa di simpulkan bahwa anda bisa menjadi portal agen pembayaran dengan menggunakan aplikasi Dana

Selain itu juga supaya orang orang bisa mengetahui bahwa anda merupakan seorang agen yang dapat menerima pembayaran ataupun pelayanan yang di butuhkan oleh orang lain maka anda bisa menggunakan sebuah banner di depan rumah anda dengan demikian anda tidak perlu membutuhkan banyak budget pengeluaran untuk media promosi bisnis anda

Semoga artikel ini bisa membantu anda dalam mendapatkan cuan tambahan meskipun hanya bermodalkan aplikasi Dana yang terdapat di dalam ponsel anda serta bisnis ini bisa anda jalankan meskipun anda sedang berada di rumah ataupun di luar rumah anda. Terimkasih Cara dapatkan Uang Dengan Dana

Leave a Comment